GOTONG ROYONG BERSAMA MASYARAKAT UNTUK MEMBERSIHKAN BALAI DESA DAN LINGKUNGAN DESA

        Pentingnya dalam menjaga kebersihan lingkungan, mahasiswa KKN melakukan kegiatan gotong royong yang melibatkan masyarakat sekitar untuk membersihkan balai desa Ketawang Karay yang terletak di Dusun Mandala dan lingkungan sekitar Dusun Mandala. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari rabu tanggal 18 Januari 2018, Dengan adanya kerjasama gotong royong yang melibatkan masyarakat disini tentunya mampu membantu tingkat kesadaran masyarakat mengenai kebersihan lingkungan.






Komentar